Cara Live Streaming di Instagram Android Kualitas Bagus

Cara Live Streaming di Instagram Android - Seperti yang sudah kita ketahui, Instagram merupakan salah satu media sosial berbasis foto yang sangat populer saat ini. Aplikasi instagram bisa di install baik di smartphone android atau iOS. Tentunya melalui masing-masing market aplikasi. Jika kamu menggunakan android bisa melalui Play Store dan untuk iOs melalui App Store.

Semenjak instagram di akui sisi oleh facebook pada tanggal 9 april 2012 perkembangan fiturnya sangat pesat. Fitur edit foto dan video di instagram menjadi lebih mudah dengan hasil dan kualitas yang bagus. Bahkan baru-baru ini instagram merilis fitur live streaming di instagram.


Fitur live streaming di instagram ini mirip dengan yang di facebook. Kamu bisa membagikan live video secara langsung ke akun instagram dan bisa langsung dilihat oleh pengikut. Setelah selesai melakukan live streaming kamu bisa menyimpan atau menghapusnya. Menurut saya fitur ini sangat cocok buat para artis, pedagang online dan traveller. Mereka bisa menayangkan langsung produk maupun jasa secara langsung untuk mendapatkan kepercayaan. Tapi tidak sedikit pula pengguna IG (instagram) menggunakan live video ini untuk alay, kece baday dan sekedar melakukan live streaming saja untuk bergaya.

Buat kamu yang belum atau tidak bisa live streaming instagram, ikuti cara di bawah ini maka kamu akan bisa. Kami rangkum tutorial ini semudah mungkin supaya mudah di pahami oleh pembaca.

Cara live streaming di instagram android :


  1. Silahkan download dan install aplikasi instagram terbaru, jika kamu menggunakan yang lama tidak akan bisa
  2. Pastikan kamu sudah masuk ke akun instagram, kalau belum silahkan masuk dulu
  3. Pada tampilan home instagram kamu pilih logo kamera yang berada di atas kiri. Kamu bisa juga mengusap layar sentuh ke kanan
  4. Sekarang pilih menu "Langsung" dan klik mulai siarang langsung
  5. Maka live streaming instagram akan di mulai untuk mengakhiri silahkan sentuh selesai

Faktor yang mempengaruhi hasil live streaming instagram dengan kualitas bagus atau tidak jelek :


  • Pertama kamera smartphone. Semakin bagus kualitas kamera pada smartphone yang kamu punyai akan semakin bagus juga video streaming instagram yang dihasilkan.
  • Kedua adalah koneksi internet. Saat koneksi internet lancar kualitas video akan bagus tapi saat koneksi jelek hasil video juga jelek.
Baca juga : 7 Aplikasi Edit Foto Android Terbaik Mudah Digunakan

Demikian Cara Live Streaming di Instagram Android Kualitas Bagus. Untuk menghasiklan kualitas video streaming yang bagus pertimbangkan pula pencahayaan dan lokasinya. Dengan begitu kamu akan menghasilkan video streaming di instagram yang bagus.

Cara setting simple server android untuk internet gratis

Cara setting simple server android untuk internet gratis - Simple server adalah salah satu aplikasi yang banyak digunakan para pecinta internet gratis. Karena dengan aplikasi ini seseorang bisa mengakses internet tanpa menggunakan pulsa atau kuota. Aplikasi ini fungsinya untuk mengalihkan koneksi dari pengguna internet ke penyedia layanan internet. Aplikasi ini sebelumnya sangat tenar di pengguna symbian. Karena sekarang symbian kalah dengan android maka aplikasi ini pun di buat untuk sistem android juga.

Baca juga : Cara Menggunakan SSH di PC terbaru dijamin Work


Langsung saja cara menggunakannya simple server  :


Seblumnya pastikan android kamu sudah di root, jika belum baca dulu cara root android tanpa pc 

Jika kamu belum punya aplikasinya silahkan download dulu di sini

Setelah download terus instal aplikasi tersebut, setelah di install tutup dulu aplikasinya

Sekarang setting dulu jalur akses. Masuk ke pengaturan jaringan lalu buat profile baru seperti di bawah ini :
APN : internet
Proxy : 127.0.0.1
Port : 1080 (harus sama dengan port simple server)

Sekarang buka aplikasi simple servernya. Lalu setting APN, Proxy dan port sama dengan yang di jalur akses.Untuk bug sesuaikan dengan operator yang kamu gunakan.

Kami kasih trik internet gratis simple server di android untuk telkomsel. Sebelum setting simple server download dulu auto proxy

Sekarang lakukan langkah berikut ini :

Sett HP :
Apn : internet, aha, 3data, 3gprs, atau Apn andalan masing-masing
Proxy + port kosongkan

Setting auto proxy :
  • Proxy Host : 127.0.0.1
  • Proxy Port : 8877
  • Proxy type : http
Setting Simple Server :
  • Listen Port : 8877
  • Proxy Host : 10.1.89.130
  • Proxy Port : 8000
  • Enable proxy : centang
  • Injection Method : GET
  • Injection Query/Url : http://telkomsel.vuklip.com:80/
  • Injection Host : telkomsel.vuklip.com
  • Injection Line : Tekan Enter 10 kali
  • Enable Injection : centang
  • Buffer Size : 1028
  • Cincurrent Connections : 10
  • Log Level : Debug

Berikut ini setting simple server android untuk Indosat (update 8 Februari 2017)

1. SETTING HP
  • apn: indosatgprs
  • Proxy: 127.0.0.1
  • Port: 8080
  • Proxy Type: HTTP
2. SETTING (SAS)
  • Listen Port: 8080
  • Proxy Host: 10.19.19.19
  • Proxy Port: 8080
  • Enable proxy: centang
  • Injection Method: GET
  • Injection Query/URL: http://connect.facebook.net/8.8.8.8/8.8.4.4:80/
  • Injection Host: connect.facebook.net
  • Inject Line: hapus lalu Klik Enter 10x
  • Enable injection: centang
  • Buffer Size: 1024
  • Concurrent Connections: 30
  • Log Level: Debug
Catatan : Bug setiap operator berbeda-beda dan tidak selalu aktif terus. Makannya harus update

Artikel Terkait : 4 Cara Internet Gratis di Android Yang Sering Digunakan

Mungkin hanya itu yang bisa kami sampaikan pada artikel cara setting simple server android untuk internet gratis. Jika kamu pengguna ponsel symbian silahkan lihat cara setting simple servernya  dan trik untuk indosat Setting simple server Symbian v3 

Kumpulan Game PS3 untuk PC tanpa Emulator 2017

Game PS3 untuk PC tanpa Emulator - Siapa yang tidak suka bermain game? Di sini tentunya banyak sekali yang bermain game terutama anak laki-laki. Biasanya anak laki-laki kalau tidak di rumah pergi ke warnet untuk bermain game. Tidak ada salahnya memang tetapi tidak boleh berlebihan. 

Game banyak sekali jenisnya, mulai dari balapan, pertarungan, kompetisi, dan masih banyak lagi lainnya. Semua game tersebut pastinya sangat menarik dan akan seru untuk dimainkan. Game juga bisa dimainkan di laptop, komputer atau pc, handphone, dan juga smartphone.



Game adalah permainan yang seru dan banyak sekali tantangannya. Apalagi bagi para gamers, pastinya main game menjadi sebuah kebutuhan pokok sehari-hari. Tidak hanya di android ataupun pc saja, karena game bisa dimainkan lewat PS3. Anda mungkin adalah salah satu orang yang suka bermain game PS3, jika iya berikut ini merupakan kumpulan game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017.

Berikut adalah game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017 yang bisa anda coba :


  1. Resident Evil 6
  2. Assassins Creed 3 Special Edition
  3. Doom 3 BFG Edition
  4. Dishonored
  5. F1 2012
  6. Need For Speed The Run
  7. Dragon Ball Z U Tenkaichi
  8. Tekken Tag Tournament 2
  9. Risen 2 Dark Waters
  10. Medal of Honor Warfighter
  11. 007 Legends
  12. God of War Ascension
  13. One Piece Pirate Warrior 3
  14. Dragon Ball Z Budokai HD
  15. Pro Evolution Soccer (PES) 2017

Beberapa kumpulan game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017 tersebut bisa menjadi pilihan game Anda di tahun ini. Jadi persiapkan diri Anda untuk memainkannya. Anda bisa bermain sendiri ataupun bersama banyak teman, siapa yang tersisa dialah yang menang.

Game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017 diatas tadi adalah game terkini yang sangat sayang untuk dilewatkan. Game tersebut sudah sangat populer dan masyarakat dunia sudah banyak yang memainkannya. Jadi tunggu apa lagi ayo siapkan pc dan pasanglah game-game tersebut segera. 15 game diatas adalah game legendaris yang banyak sekali penggemarnya. Game-game tersebut bisa Anda mainkan kapan saja dalam waktu senggang atau hanya untuk mengisi waktu yang kosong. 

Game memang menarik untuk dicoba, karena bisa melatih kecepatan dan ketepatan. Namun yang perlu diingat ketika bermain game jangan lupa untuk ingat bahwa Anda juga memiliki kehidupan yang lain. Tidak serta merta hidup Anda adalah untuk bermain game selamanya. Jadikan bermain game hanya sebatas hobi, karena jika terlalu kecanduan dengan game akan berbahaya untuk diri Anda sendiri.

Game memang sangat seru untuk dimainkan, akan tetapi sebagai pelajar Anda tidak boleh melupakan tugas Anda sebagai pelajar. Meskipun suka bermain game di pc, tetapi prestasi akademik harus tetap diraih demi masa depan yang gemilang.

Tetaplah rajin belajar meskipun Anda suka bermain game. Ke 15 game tadi bisa Anda coba dan mainkan saat liburan bersama keluarga ataupun teman-teman. Jadi mari mainkan ke 15 game diatas karena sangat seru dan keren.

Baca juga : Kumpulan Game Android Terbaik Offline Gratis

Demikianlah informasi yang bisa Anda ketahui mengenai kumpulan game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017. Game-game diatas tadi bisa menjadi pilihan game menarik yang dapat Anda coba dirumah. Jadi jangan sampai ketinggalan dengan versi-versi terbarunya.

Semoga info kumpulan game PS3 untuk PC tanpa emulator 2017 tersebut bisa menjadi referensi yang bermanfaat bagi Anda semuanya. Selamat mencoba.

Kumpulan Game Android Terbaik Offline Gratis

Kumpulan Game Android Terbaik Offline Gratis - Saat ini games android memang sedang menggila, sebab banyak sekali orang yang suka main games. Banyak sekali jenis aplikasi games yang ditawarkan di AppStore dengan berbagai genre. Dan bagi Anda yang suka sekali dengan games, berikut ini adalah kumpulan game android terbaik offline gratis yang bisa Anda coba.

Nantinya game yang sudah kamu download dan install bisa di mainkan tanpa koneksi internet. Ini lah kelebihan dari game offline lebih menghemat paket data internet kamu. Dengan begitu ketiga game offline ini di mainkan anak kecil tidak akan muncul iklan yang sering mengganggu.



Untuk Game Android Terbaik Offline Gratis silahkan baca di bawah ini :


1. Big Little Farmer Offline Farm

Adalah game android terbaik offline gratis yang sudah di download jutaan orang. Aplikasi ini bisa Anda mainkan ketika Anda sedang bosan di rumah, ataupun di tempat lain. Di aplikasi game Big Little Farmer Offline Farm ini Anda akan bercocok tanam seperti layaknya petani.

Jadi tunggu apa lagi ayo segera download dan pasang aplikasi ini di smartphone Anda. Selamat bermain games.

2. Dewa Ngamuk

Dewa Ngamuk adalah aplikasi games perang yang sangat gokil. Di games ini Anda akan menjadi dewa yang mengamuk dan sangat seru. Terlebih dengan fitur-fiturnya yang membuat games ini semakin menarik untuk dimainkan. 

Ribuan orang sudah mengunduh aplikasi game android terbaik offline gratis ini karena memang sangat lucu dan keren. Games yang sangat kocak ini bisa Anda mainkan kapan pun dan dimana pun secara offline. Jadi tidak akan membuat kuota Anda habis ya teman.

3. Pool Game Free Online

Pool Game adalah aplikasi gratis offline yang bisa Anda download untuk membuat hari Anda makin seru. Anda bisa bermain pool klasik sepuas mungkin dan sebebas mungkin. Game ini juga dilengkapi berbagai fitur menarik sehingga tidak akan membuat Anda cepat bosan memainkan game yang satu ini. Ayo segera download dan mainkan game ini di smartphone Anda.

4. Bubble Shooter

Bubble Shooter adalah game yang dimainkan dengan cara drag jari Anda di button atau tap bubble-bubble yang ada kemudian tembak. Sangat asyik sekali memainkan game android terbaik offline gratis yang satu ini, yang pastinya bukan game yang membosankan karena sangat seru. Jadi ayo segera install aplikasi game Bubble Shooter untuk membuat hari Anda semakin seru.

5. Poker Offline

Mungkin Anda salah satu dari penggemar berat permainan poker. Terdapat game poker offline yang bisa Anda coba yaitu Poker Offline. Aplikasi ini bisa membuat Anda bebas memainkan poker. Tanpa internet dan kuota, Anda bisa memainkan game ini sepuasnya dimana saja dan kapan saja.
Banyak orang yang sudah mengunduh game ini karena memang permainannya keren dan sangat menarik. Ayo segera download dan pasang di smartphone kesayangan Anda.


6. Hill Climb Racing 2

Suka balapan motor di gunung? Yuk mari mainkan itu semua di Hill Clim Racing 2. Aplikasi game android terbaik offline gratis yang satu ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang suka main game mobil-mobilan. Ketika bermain game ini, Anda seolah-olah akan menjadi pembalap racing yang terkenal dan profesional.

Pastinya game ini bisa dimainkan kapan saja dan dimana saja tanpa internet. Jadi Anda tidak perlu takut akan kehilangan kuota banyak untuk bermain game ini.

Baca juga : Kumpulan Game Android Anak Perempuan Gratis Offline

7. SoulCraft-Action RPG (free)

Game yang telah diinstal ratusan ribu orang in adalah game action RPG untuk android. Dilengkapi dengan highlights yang modern dan sangat keren. Sehingga akan membuat Anda betah untuk memainkannya. Tunggu apa lagi ayo segera download dan mainkan.

Demikianlah info yang bisa Anda tahu mengenai kumpulan game android terbaik offline gratis.  Kamu bisa unduh game di atas melalui play store dan bisa kamu unduh secara gratis. Semoga bisa menjadi referensi pilihan Anda untuk bermain game. Selamat bermain.

Kumpulan Game Android Anak Perempuan Gratis Offline

Kumpulan Game Android Anak Perempuan Gratis Offline - Berbagai jenis game untuk anak laki-laki maupun perempuan banyak sekali. Bagi anak perempuan yang suka sekali bermain game, dan berbagai game unik dan menarik yang bisa dicoba. Beberapa contoh aplikasi gamenya seperti Idol Life, Happy Mall Story, Girls Crafting and Building, dan masih banyak lagi lainnya.

Dari sekian banyak game android untuk anak perempuan, kami rangkum menjadi 5 terbaik dan populer. Kelima aplikasi game untuk anak perempuan ini menurut kami yang sering di main kan dan banyak di unduh.



Berikut ini adalah spesifikasi serta fitur dari kumpulan game android anak perempuan gratis offline yang bisa anak-anak coba di rumah :


1. Idol Life

Idol Life adalah aplikasi game terbaik untuk anak perempuan yang bisa dicoba di rumah. Game ini dilengkapi dengan fitur 3 dimensi, desain rumah, mengganti pakaian, dan mencari cinta sejati. Game ini juga bisa dimainkan sepuasnya secara offline, sehingga Anda tidak perlu koneksi internet untuk memainkannya.
Game simulasi kehidupan idola ini bisa membuat Anda berinteraksi secara langsung. Membangun dan membuat desain rumah sesuai impian Anda dengan berbagai perabot rumah yang bagus dan lucu. Anda bisa berteman dengan berdasarkan system LBS, dan chat menggunakan audio.

Cara bermain game ini yaitu pertama dengan membuat dan mendesign rumah, setelah itu jadilah fashionista, komunikasi dengan pesan suara, mimpi idola menjadi nyata Rank Master, dan masih banyak lagi lainnya. Ayo segera pasang dan mainkan aplikasi game Idol Life di smartphone kesayangan Anda semua.

2. Bubble Shooter

Bubble Shooter merupakan aplikasi game yang cara bermainnya dengan mendrag jari Anda di button kemudian shoot atau tembak. Sangat mengasyikkan sekali bermain aplikasi game ini, pastinya akan membuat hari-hari Anda yang bosan menjadi lebih menyenangkan. Ayo buruan instal dan mainkan game ini di smartphone Anda.

3. Big Little Farmer Offline Farm

Merupakan salah satu dari sekian banyak kumpulan game android anak perempuan gratis offline yang bisa anak-anak Anda coba di rumah. Aplikasi ini telah banyak diunduh masyarakat di seluruh dunia, dan pastinya merupakan game seru dan sangat keren untuk dimainkan. Di aplikasi game Big Little Farmer Offline Farm ini Anda bisa bercocok tanam layaknya petani yang sedang mengolah sawah dan panen.

Pastikan bahwa game ini adalah game menarik yang sangat direkomendasikan untuk cepat-cepat dimainkan. Jadi cepetan install sekarang juga.

4. Happy Mall Story : Sim Game

Happy Mall Story adalah permainan membangun Mall seakan-akan kita ini adalah sebagai pemilik mall. Di dalam mall itu kita bisa membangun toko-toko yang menjual berbagai produk kebutuhan rumah tangga, hiburan, dan masih banyak lagi.

Mall akan diserbu pengunjung dan akan ramai sekali. Selain itu kita juga bisa membangun taman hiburan dan bermain di dalamnya. Akan sangat seru sekali pokoknya bermain game yang satu ini, jadi ayo buruan segera unduh dan pasang aplikasi game ini di smartphone Anda.

Baca juga : 5 Aplikasi Game Pembelajaran Anak Untuk Android


5. Colory : Adults Coloring Book

Game petualangan dari Tiny Dragon ini bisa menjadi pilihan lain bagi anak-anak yang ingin bermain game. Aplikasi game ini sangat seru untuk dimainkan ketika diluar ataupun di rumah. Sudah dipastikan petualangan yang seru dan menantang akan menjadi milik Anda ketika memainkan game Colory ini. Ayo segera download dan pasang aplikasi ini di smartphone Anda.

Itulah beberapa kumpulan game android anak perempuan gratis offline yang bisa bapak ibu pilih untuk dimainkan anak-anak. Semoga kumpulan game android anak perempuan gratis offline bisa menjadi referensi yang bermanfaat bagi Anda semua dalam bermain game. Segera download dan mainkan.

5 Aplikasi Game Pembelajaran Anak Untuk Android

Game Pembelajaran Anak Untuk Android - Sekarang ini anak-anak sudah tahu apa itu bermain games di android, maka dari itu para orang tua dihimbau agar memilih games yang tepat untuk anak-anaknya. Game yang baik untuk anak-anak adalah game edukasi karena bisa membuat anak bermain sekaligus bermain.

Banyak sekali games menarik dan sifatnya mengedukasi bagi anak-anak semuanya. Maka dari itu banya orang tua menggunakan smartphone android untuk bermain sekaligus sebagai media pembelajaran anak-anak baik peremuan atau laki-laki.



Berikut ini adalah game pembelajaran anak untuk android yang bisa anak-anak coba di rumah :


1. Game Edukasi Anak : All in 1

Game ini adalah game pembelajaran anak untuk android yang isinya berbagai macam permainan. Permainan ini mengajarkan anak untuk mengenal berbagai macam benda yang ada di sekitar. Seperti mengenal angka, alfabet, macam-macam binatang, buah-buahan, dan masih banyak lagi. 

Selain itu terdapat fitur terbaru lainnya seperti alat musik, alat transportasi, anggota tubuh, profesi, dan masih banyak lagi lainnya. Sekarang aplikasi ini juga dilengkapi dengan penjumlahan, perkalian, pengurangan, dan pembagian. Untuk fitur matematika tersebut, terdapat pilihan level dari yang mudah hingga yang sulit.

Daripada memberikan game yang hanya menghabiskan waktu anak, lebih baik berikan game yang sifatnya mengedukasi. Sehingga perkembangan kecerdasan anak akan semakin bertambah. Jadi tunggu apa lagi ayo segera download dan pasang aplikasi ini di smartphone Anda.

2. Game Edukasi Anak Lengkap

Selain game yang sifatnya mengedukasi diatas, ada pula game menarik lainnya yang sifatnya juga mendidik yaitu Game Edukasi Anak Lengkap. Game ini memang khusus dibuat untuk anak-anak yang sedang dalam proses belajar.

Fitur menarik yang ditawarkan game pembelajaran anak untuk android ini seperti memberikan pelajaran tentang mengenal angka, bentuk, alfabet, hewan, buah, dan benda-benda lainnya. Jadi bagi Anda yang bingung ingin memberikan games apa untuk anak, segeralah download dan pasang aplikasi game edukasi anak lengkap ini.

3. Edukasi Anak Muslim

Game pembelajaran anak untuk android yang berikutnya adalah edukasi anak muslim. Game offline yang satu ini bisa memberikan pelajaran bagi putra putri Anda tentang belajar wudhu, solat, doa harian, suratan pendek, dan huruf hijaiyah. Selain itu, aplikasi ini juga memiliki lagu-lagu islami mengenai ajaran islam seperti rukun iman, rukun islam, dan masih banyak lagi lainnya.

Games seperti sebaiknya jangan Anda lewatkan untuk segera dipasang di smartphone, sebab game ini bisa memberikan edukasi yang bermanfaat untuk putra-putri Anda semua.

4. Learn English For Kids

Jika putra-putri ibu sudah mulai mengenal pembelajaran bahasa Inggris, maka tidak ada salahnya untuk segera memasang aplikasi Learn English for Kids. Sebab aplikasi ini akan mengenalkan berbagai kosakata bahasa Inggris seperti angka, alfabet, bentuk, bulan, dan masih banyak lagi lainnya.

Dengan aplikasi game pembelajaran anak untuk android ini maka putra-putri Anda bisa semakin lincah dalam berbahasa Inggris. Ayo segera pasang dan mainkan game mendidik ini. Jangan sampai lupa ya.

Baca juga : 5 Aplikasi Game Balap Motor Android Terbaik

5. Coloring & Learn

Adalah game unik belajar mewarnai kertas dengan berbagai alat. Fitur yang ditawarkan seperti lebih dari 100 stiker yang lucu. Waktu-waktu anak-anak pasti akan sangat menyenangkan ketika memainkan game menarik ini. Selain itu, game ini juga memberikan edukasi seperti angka, alfabet, hewan, transportasi, bentuk, dan lain sebagainya.

Pastinya ini adalah game pembelajaran anak untuk android sederhana namun sangat unik dan menyenangkan. Jadi tunggu apa lagi ayo segera download dan pasang game ini di smartphone kesayangan Anda.

Itulah beberapa game pembelajaran anak untuk android yang bisa Anda download untuk dimainkan putra-putri Anda. Jika kamu ingin download game pembelajaran di atas , silahkan buka aplikasi play stroe lalu cari dengan nama game. Semoga info bisa menjadi referensi yang bermanfaat.

5 Aplikasi Game Balap Motor Android Terbaik

Game Balap Motor Android Terbaik - Suka dengan balapan motor? Kenapa tidak coba membuka layanan AppStore maupaun PlayStore dan mendownload berbagai macam game balapan motor yang terbaik? Bagi Anda yang sangat suka dengan balapan motor di android, berikut ini adalah game balap motor android terbaik yang bisa dicoba di smartphone kesayangan Anda.

Banyak orang mengisi kebosanan dengan memainkan game balap motor ini. Selain tantangan, rintangan juga mengasah andrenalin kita. Game ini juga bisa dimainkan secara langsung maupun petualangan. Sehingga dengan memainkan game ini bisa menghilangkan rasa bosen dan jenuh.



Dari sekian banyak aplikasi game balap motor yang ada, kami rangkum menjadi 5 yang terbaik :

1. Real Bike Racing

Suka dengan balapan motor dan ingin menco banyak ke sebuah game android? Cobalah bermain Real Bike Racing. Aplikasi game balap motor android terbaik dari Italy ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang suka balapan. Banyak orang di dunia ini sudah mengunduh dan memainkan game yang sangat seru ini.

Fitur yang menarik juga ditawarkan di game ini seperti 10 tipe superbikes yang unik, animasi 3D, dan masih banyak lagi lainnya. Anda bisa mendownload aplikasi ini secara gratis hanya di Appstore.

2. Tricky Bike Trail Stunt

Selain Real Bike Racing, ada juga game balap motor android terbaik lainnya yaitu Tricky Bike Trail Stunt. Aplikasi ini akan membuat Anda seolah-olah adalah pembalap motor sungguhan, apalagi dengan berbagai fitur menarik yang akan membuat balapan Anda semakin seru. 

Game ini mudah dimainkan dan telah di download ratusan ribu orang. Jadi tunggu apa lagi ayo segera mainkan game terbaik ini agar Anda bisa menjadi bak pembalap motor sungguhan.

3. Motorbike Racing- Moto Racer

Adalah game balap motor android terbaik yang cepat layaknya motoGP. Anda akan dibawa ke sirkuit balapan seperti pembalap profesional di dunia. Fitur menarik dari aplikasi juga akan membuat permainan Anda semakin seru dan menyenangkan. 

Fitur yang ditawarkan game ini juga sangat menarik seperti efek 3D, memilih level, pilihan motor yang berbeda, pilihan sirkuit balapan, dan masih banyak lagi lainnya. Game ini bisa mengisi waktu Anda yang kosong ketika sedang bosan, sehingga hari-hari Anda akan semakin seru dan menyenangkan.

4. Drag Racing: Bike Edition

Balapan motor seperti sungguhan di jalanan dengan motor-motor yang super keren bisa Anda dapatkan dengan bermain Drag Racing. Permainan balapan motor ini bisa Anda coba segera dengan mendownloadnya kemudian memasangnya terlebih dulu di smartphone yang Anda miliki.

Game balap motor android terbaik ini juga menawarkan berbagai fitur menarik yang akan membuat balapan semakin seru. Fitur yang ditawarkan juga sangat keren sehingga akan membuat Anda betah memainkannya. Anda bisa memilih 17 motor untuk digunakan dalam balapan, bahkan motor yang ditawarkan antara lain seperti sportbike, motorcycles, dan lain sebagainya.

Baca juga : 5 Aplikasi Game Android Balap Mobil Terbaik

5. Highway Speed Motorbike Racing

Lebih dari satu juta orang telah mendownload game balap motor android terbaik ini. Highway Speed Motorbike Racing adalah game yang sangat direkomendasikan bagi Anda penggila balapan motor. Aplikasi game ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur seperti 3D terbaik, model dan tipe motor yang berbeda, grafik yang keren, dan masih banyak lagi fitur-fitur keren lainnya.

Pastinya permainan Anda akan enjoy karena fitur-fitur menariknya tersebut membuat Anda betah untuk balapan. Ayo tunggu apa lagi, buruan download dan pasang aplikasi ini, setelah itu mainkan sepuasnya untuk mengisi waktu Anda yang kosong.

Game balap motor android terbaik diatas memang bisa menjadi pilihan bagi Anda yang suka balapan motor dan ingin memainkannya di android. Sudah tidak bisa diragukan lagi karena game-game tersebut adalah game balapan motor terbaik yang pernah ada.

Demikianlah informasi yang bisa Anda ketahui mengenai game balap motor android terbaik. Semoga bisa menjadi referensi yang bermanfaat. Semua aplikasi game di atas bisa kamu download gratis di playstore.

5 Aplikasi Game Android Balap Mobil Terbaik

Game Android Balap Mobil Terbaik - Masyarakat sangat suka dengan games, terutama bagi anak-anak muda. Banyak sekali aplikasi game yang tersedia untuk sistem android. Dan game-game tersebut tersedia dalam berbagai genre. Bagi Anda yang suka dengan balapan mobil, ada berbagai aplikasi game balap mobil terbaik yang bisa Anda mainkan.

Game balap hampir ada di setiap smartphone android yang mempunyai anak kecil. Karena game ini mudah di operasikan dan ukurannya cukup kecil, bisa menjadi bahan hiburan untuk anak. Sebenarnya aplikasi game balap sangat banyak yang bisa kita dapatkan secara gratis di play store. Akan tetapi di sini kami hanya menyampaikan beberapa saja yang kami anggap terbaik.


Dan berikut ini adalah game android balap mobil terbaik yang bisa Anda mainkan sekarang. Inilah beberapa diantaranya :

1. Car Racing 2016

Car Racing 2016 adalah aplikasi game android balap mobil terbaik yang sudah sangat banyak penggemarnya. Di aplikasi ini Anda bisa bermain mobil dengan berbagai keunggulan mulai dari 3D virtualnya. Sensasi menjadi pembalap dan menyetir dengan cepat bisa Anda rasakan ketika bermain game ini.

Variasi mobil yang bisa Anda coba seperti mobil sport, van, rally racing, drag racing, monster truck, bus, offroad racing, suv, dan 4 x 4 racing car. Pastinya semua mobil tersebut bisa Anda coba untuk balapan dan sangat seru. Tunggu apa lagi ayo segera download dan pasang aplikasi Car Racing 2016 di smartphone kesayangan Anda.

2. Real Drift Racing : Road Racer

Selain Car Racing 2016, ada juga game android balap mobil terbaik yang sangat direkomendasikan untuk Anda mainkan. Permainan itu adalah Real Drift Racing, games ini adalah games balap mobil terbaik dan mempunyai sejumlah fitur unggulan di dalamnya.

Ketika bermain ini, Anda adalah aktor utama bak pembalap sungguhan. Dalam permainan ini Anda juga akan mendapatkan koin emas, dan diamond ketika bermain dengan baik. Tempat untuk balapan juga ada di berbagi negara seperti Tokyo, Dubai, New York, Sydney, dan masih banyak lagi kota-kota di dunia lainnya. 

Pastinya game ini akan membuat hari-hari Anda menyenangkan dan tidak membosankan. Jadi ayo segeralah download aplikasi ini untuk membuat Anda menjadi pembalap profesional.

3. Nitro Nation Online

Game android balap mobil terbaik yang sangat spektakuler ini sebaiknya perlu ada install di smartphone kesayangan Anda. Sebab aplikasi game balapan mobil ini menawarkan fitur yang menarik untuk Anda balapan di atas jalanan aspal. Saat bermain game ini Anda akan dibawa seolah-olah menjadi pembalap sungguhan dan profesional. Jadi tunggu apa lagi ayo segera download dan pasang Nitro Nation Online di smartphone kesayangan Anda.

4. Car Racing Online Traffic

Adalah game android balap mobil terbaik yang bebas untuk dimainkan dan akan menambah pengalaman Anda dalam balap mobil. Aplikasi ini dilengkapi berbagai fitur menarik seperti endless mode, career mode, online race mode from division 1 to division 8, high speed driving, favorit cars, high quality graphics, explore different maps, dan lain sebagainya.

Berbagai fitur menarik tersebut bisa Anda pilih sesuai selera dan pastinya akan membuat permainan balapan ini menjadi lebih seru serta menyenangkan. Jadi ayo segera download aplikasi yang keren ini.

Baca juga : 4 Aplikasi Edit Video Android Terbaik dan Populer

5. Super Fast Car Racing

Game android balap mobil terbaik yang terakhir adalah Super Fast Car Racing. Game ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang suka balapan mobil. Game ini juga dilengkapi dengan berbagi fitur menarik sehingga balapan menjadi lebih seru. Ayo segera download dan mainkan game balapan ini. Pastinya akan membuat hari-hari Anda semakin menyenangkan.

Itulah beberapa game android balap mobil terbaik yang bisa Anda coba untuk bermain. Semoga info diatas bisa menjadi referensi yang bermanfaat. Semua game dapat kamu download gratis di play store. Selamat mencoba dan selamat bermain.

4 Aplikasi Edit Video Android Terbaik dan Populer

Aplikasi Edit Video Android TerbaikMemasang foto kini sudah biasa, karena sekarang yang sedang tren adalah mengunggah video ke sosial media. Anda yang suka mengunggah keseharian Anda di sosial media, tidak ada salahnya untuk mulai membuat video dan mengunggahnya.

Tidak usah bingung bagaimana cara membuatnya, sebab terdapat banyak sekali aplikasi edit video android terbaik yang bisa Anda coba. Dengan begitu video yang Anda buat akan semakin keren dan mantap. Berikut ini adalah beberapa aplikasi edit video android terbaik yang bisa Anda pasang dan gunakan untuk membuat ataupun mengedit video.


FilmoraGo-Free Video Editor

Adalah aplikasi untuk mengedit video android terbaik yang banyak digunakan masyarakat dunia saat ini. Anda bisa bebas mengedit video ditambah dengan musik, dan menjadi video populer. Karena itu Anda juga bisa mengunggah video yang dibuat ke Instagram, Youtube, ataupun Facebook.

Ini adalah aplikasi yang sangat keren untuk mengedit video, sebab didalamnya terdapat banyak sekali fitur yang bisa digunakan. Jadi video yang dibuat akan menjadi luar biasa dan tidak seperti biasanya, ibarat kata antimainstream.

Anda bisa memilih video yang akan diedit, kemudian edit dengan berbagai tema, musik, filter, judul, dan transisi. Setelah itu Anda bisa menyimpan video ataupun di share ke sosial media. Jadi ayo buruan segera install dan pasang aplikasi ini di smartphone kesayangan Anda.

VivaVideo

Aplikasi edit video android terbaik selanjutnya adalah VivaVideo. Banyak sekali orang yang sudah mencoba aplikasi ini dan hasilnya tentu sangat memuaskan. VivaVideo ini juga mempunyai berbagai fitur menarik untuk mengedit video seperti stiker, musik, transisi, dan masih banyak lagi lainnya. 

Tidak hanya video saja yang bisa dibuat dan diedit, sebab Anda juga bisa menggabungkan berbagai foto untuk diedit menjadi sebuah video.  Sehingga Anda bisa mengumpulkan foto momen-momen terbaik menjadi sebuah video yang apik.

Setelah selesai mengedit video, Anda bisa menyimpannya ataupun di share ke sosial media seperti Instagram, Yotube, Facebook, Snapchat, Line, Messenger, Vine, Email, dan masih banyak lagi. Buatlah kreativitas Anda disini, di aplikasi VivaVideo.

Video Editor Music, Cut, No Crop

Selain dua aplikasi editor foto diatas, ada pula aplikasi lainnya yang bisa Anda coba untuk mengedit video yaitu Video Editor Music, Cut, No Crop. Fitur yang disajikan dalam aplikasi ini seperti mengedit dengan musik, efek blur, teks, no crop, emoji, dan banyak lagi.

Anda bisa membuat video yang dibuat semakin menarik dan keren. Setelah mengedit Anda bisa menyimpan video ataupun diunggah ke sosial media. Di aplikasi ini Anda bisa membuat video yang sedang tren seperti #dontjudgechallenge, dubsmash, video lipsync, dan lain-lain.

VideoShow-Video Editor

Bagi Anda yang ingin membuat video spektakuler, cobalah aplikasi VideoShow ini. Yakni aplikasi untuk membuat video dengan berbagai fitur menarik seperti efek atau filter, emoji, musik, judul, tema, musik, cropping, dan masih banyak lagi lainnya.

Dengan begitu video yang Anda share ke sosial media akan menjadi booming dan hits. Jadi tunggu apa lagi ayo segera install dan pasang aplikasi VideoShow ini di smartphone kesayangan Anda, jangan sampai lupa.

Itulah beberapa aplikasi edit video android terbaik yang bisa menjadi referensi bagi Anda. Dengan aplikasi edit video android terbaik tersebut Anda bisa segera mengedit video yang Anda miliki kemudian langsung di share ke sosial media. Semoga bermanfaat.

6 Aplikasi Edit Foto Jadi Video Terbaik PC Ukuran Kecil

Aplikasi Edit Foto Jadi Video Terbaik PC - Saat ini banyak orang yang tertarik untuk membuat video lewat aplikasi-aplikasi di pc. Sebab video serasa lebih bisa mengutarakan apa yang akan diungkapkan lewat sebuah gambar. Selain itu, foto yang jumlahnya banyak juga bisa disatukan menjadi sebuah video yang apik. Untuk melakunnya kita perlu memasang sebuah aplikasi di laptop atau pc kita.

Aplikasi edit foto menjadi video di bawah ini tentunya kami pilih untuk yang ukurannya kecil dan mudah dalam penggunakannya. Jadi buat kamu yang masih awan di dunia editing foto menjadi video akan cepat menguasainya.


Dan bagi Anda yang suka membuat video, berikut ini adalah aplikasi edit foto jadi video terbaik PC.

1. Windows Movie Maker

Windows Movie Maker adalah aplikasi edit foto yang sangat baik untuk membuat video-video keren. Foto-foto yang Anda miliki bisa diedit menjadi satu video menarik yang sangat bagus. Fitur yang ditawarkan aplikasi ini juga sangat kece antara lain seperti music, crop, sound, judul, teks, transisi, efek, dan masih banyak lagi lainnya.

Dengan Windows Movie Maker ini Anda bisa membuat video dengan cepat dan mudah. Dan hasil dari video yang dibuat pastinya sangat keren dan lucu. Jadi ayo segera buat video Anda hanya di Windows Movie Maker.

2. Virtualdub

Bagi Anda yang suka mengedit video dengan pc, pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi Virtualdub. Aplikasi ini telah banyak digunakan banyak masyarakat dunia untuk mengedit video. Fitur yang ditawarkan antara lain seperti memisah video menjadi beberapa bagian atau split, mengompres video, video menjadi lebih cepat, memasukkan sound ke video, dan masih banyak lagi lainnya. Ayo segera edit foto-foto Anda menjadi video di Virtualdub.

3. Blender

Aplikasi edit foto jadi video terbaik PC yang berikutnya adalah Blender. Aplikasi ini sangat terkenal untuk membuat video animasi. Walaupun ukuran dari aplikasi ini hanya 64 MB saja namun video yang dihasilkan sudah tidak bisa diragukan lagi. Anda juga bisa membuat video 3D menggunakan aplikasi ini.

Aplikasi ini tergolong aplikasi yang rumit sehingga perlu fokus dalam pengerjaannya. Di aplikasi ini banyak sekali tool yang dapat Anda gunakan untuk mengedit video. Selain itu banyak objek gambar seperti circle, cube, plane, dan lain sebagainya.

4. Avidemux

Bagi Anda yang ingin mencoba aplikasi sederhana dan tidak terlalu rumit, cobalah aplikasi Avidemux ini. Ini adalah aplikasi edit foto jadi video terbaik PC dengan tampilan sederhana, dan sangat cocok bagi Anda yang tidak ingin terlalu repot.

Dengan begitu ketika mengedit tidak akan terlalu susah dan Anda bisa mengedit dengan mudah. Ayo pasanglah Avidemux ini pada pc Anda dan segeralah gunakan untuk membuat video-video yang menarik.

5. Lightwork

Ini merupakan aplikasi edit foto jadi video terbaik PC yang sering digunakan untuk menggarap berbagai film luar negeri. Aplikasi ini akan memberikan efek yang keren dan luar biasa di dalam sebuah video. Bagi Anda yang ingin mencobanya, silahkah unduh lalu bisa belajar bagai macam cara penggunaan toolnya.

Lightwork adalah aplikasi sungguhan yang sudah terkenal di seluruh dunia untuk mengedit video. Jadi tunggu apa lagi ayo segera pasang aplikasi ini pada pc Anda dan buatlah video menarik yang akan memukau banyak orang.

6. VSDC Freevideoeditor

Merupakan aplikasi edit video dalam format apapun jadi Anda tidak perlu lagi software video converter lainnya. Fitur yang ditawarkan seperti memotong video, menghapus video, mengexport video dari gambar, membuat slideshow, memindahkan objek video, transformasi objek, koreksi warna, dan masih banyak lagi. Jadi ayo segera pasang aplikasi ini untuk membuat video yang keren.

Baca juga : 7 Aplikasi Edit Foto Android Terbaik Mudah Digunakan

Itulah beberapa aplikasi edit foto jadi video terbaik PC yang wajib Anda coba. Kami tidak mencantumkan link download, jika kamu ingin memiliki aplikasi edi foto jadi video ini silahkan ketik judul aplikasi di google. Semoga informasi tersebut bisa menjadi referensi yang bermanfaat untuk Anda semua.

7 Aplikasi Edit Foto Android Terbaik Mudah Digunakan

Aplikasi Edit Foto Android Terbaik - Kecanggihan Android pada smartphone memang sudah tidak bisa dipungkiri lagi. Sebab di android ini bisa dipasang berbagai aplikasi menarik yang Anda butuhkan. Aplikasi yang bisa Anda pasang di android antara lain seperti games, komunikasi, musik, foto, dan lain sebagainya.

Selain itu ada aplikasi yang banyak sekali orang suka, yaitu aplikasi edit foto. Berikut ini adalah aplikasi edit foto android terbaik yang bisa Anda coba di smartphone Anda.



1. Camera 360


Aplikasi Camera 360 ini adalah aplikasi edit foto android terbaik yang banyak digunakan oleh masyarakat saat ini. Aplikasi ini paling banyak digunakan di seluruh dunia. Dengan Camera 360 ini Anda bisa membuat foto Anda tampak lebih menarik dan lucu.

Anda juga bisa mengedit efek foto, sehingga foto yang akan Anda share ke Facebook maupun Instagram lebih interesting. Camera 360 bisa Anda unduh gratis lewat AppStore. Ayo buruan download aplikasi Camera 360 sekarang.

2. Photo Grid

Selain Camera 360, aplikasi edit foto android terbaik yang bisa Anda coba berikutnya adalah PhotoGrid. Aplikasi ini banyak sekali digunakan di dunia karena fungsinya yang memang bisa mengerti kebutuhan. 

Dengan aplikasi PhotoGrid Anda bisa mengedit bingkai foto, selain itu Anda juga bisa menambahkan stiker-stiker lucu dan menggemaskan dengan berbagai tema. Anda bisa memotong foto sesuai dengan ukuran yang Anda inginkan. Kemudian ada juga editan mengganti layar foto yang lebih berwarna atau sesuai tema yang Anda inginkan.

PhotoGrid telah banyak digunakan di seluruh benua dan pastinya foto yang selesai di edit akan menjadi lebih bagus dan lucu. Ayo tunggu apa lagi segeralah pasang PhotoGrid di smartphone kesayangan Anda. 

3. Photos

Aplikasi Photos biasanya menjadi aplikasi bawaan dari smartphone itu sendiri. Dengan aplikasi ini Anda bisa mengedit foto dengan efek menarik. Selain itu Anda juga bisa menggabungkan berbagai foto menjadi satu. Aplikasi yang satu ini memang banyak digunakan masyarakat dunia karena fungsinya yang bagus itu.

4. PicsArt Photo Studio

Ini adalah aplikasi edit foto android terbaik yang sangat menarik. Anda bisa mengedit foto biasa menjadi foto layaknya foto studio. Aplikasi ini gratis untuk diunduh, fitur menarik yang ditawarkan di aplikasi ini seperti cliparts, menggabungkan beberapa foto, stiker-stiker keren, dan masih banyak lagi lainnya.

5. Collage Photo Maker Pic Grid

Selain keempat aplikasi untuk mengedit foto diatas, ada lagi aplikasi edit foto android terbaik lainnya yaitu Collage Photo Maker Pic Grid. Aplikasi ini menyediakan fitur menarik guna mengedit foto seperti stiker lucu dan keren, menggabungkan foto, dan masih banyak lagi lainnya. Jadi jangan ketinggalan untuk segera mendownload dan memasang aplikasi ini di smartphone Anda.

6. Photo Editor Pro-PIP Camera

Adalah aplikasi mengedit foto dengan berbagai fitur keren seperti stiker, bingkai foto, membuat kolage, camera, selfie, membuat scrapbooks, membuat album, mengedit foto, memotong foto atau crop, mengedit teks, filter, dan masih banyak lagi lainnya.  

Pastinya dengan Photo Editor Pro-PIP Camera foto yang Anda miliki menjadi keren dan semakin bagus hasilnya. Ayo segeralah download dan pasang di smartphone Anda.


Baca juga : 5 Aplikasi Android Gratis Paling Banyak Digunakan

7. Wonder Photo Fix Text on Pics

Aplikasi edit foto ini sangat baik untuk membuat foto-foto koleksi Anda semakin keren. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan berbagi fitur menarik yang akan membuat foto-foto Anda semakin bagus. Jadi ayo pasang aplikasi ini segera di smartphone Anda.

Itulah beberapa aplikasi edit foto android terbaik yang bisa Anda coba di smartphone kesayangan Anda. Jika kamu ingin mendownloadnya silahkan masuk langsung ke play store dan ketik nama aplikasi untuk edit foto di atas. Semoga info diatas bisa bermanfaat bagi Anda semua.

5 Aplikasi Android Gratis Paling Banyak Digunakan

Aplikasi Android Gratis Paling Banyak DigunakanSekarang ini smartphone telah dilengkapi dengan sistem android yang serba canggih. Dan hampir semua masyarakat dunia menggunakan android dalam berkomunikasi. Dengan android, aktivitas yang kita lakukan menjadi lebih mudah. Oleh sebab itu banyak orang yang tidak bisa lepas dari penggunaan smartphone.

Di dalam sistem operasi android itu sendiri bisa diinstall berbagai aplikasi menarik untuk alat komunikasi maupun hiburan. Seperti aplikasi Facebook untuk berkomunikasi, aplikasi edit foto, musik, video, games, membaca buku, dan masih banyak lagi lainnya.



Tahukah Anda aplikasi android gratis paling banyak digunakan? Berikut adalah beberapa aplikasi android gratis paling banyak digunakan dan bisa Anda pasang di smartphone Anda.


1. Instagram

Instagram merupakan aplikasi sosial media yang saat ini banyak sekali penggunanya di seluruh dunia. Di aplikasi yang satu ini kita bisa mengunggah foto, video, dan berkomunikasi dengan pengguna lainnya.

Dengan instagram Anda juga bisa mendapatkan banyak informasi mengenai berita terkini, video masak, dekorasi rumah, tips kesehatan, dan masih banyak lagi. Sosial mediai ini juga paling banyak digunakan masyarakat untuk berjualan, promosi ataupun endorse. Jadi aplikasi ini memang serbaguna. Apalagi bagi Anda yang suka membagikan cerita hidup sehari-hari, bisa Anda share ke instagram.


2. Twitter

Selain Instagram, Twitter juga merupakan salah satu dari sekian banyak aplikasi android gratis paling banyak digunakan oleh masyarakat dunia. Aplikasi sosial media ini dapat digunakan untuk berbagi cerita, berkomunikasi dengan pengguna lain, membagikan foto serta video, dan masih banyak lagi.

Anda juga bisa membagikan info atau cerita hidup Anda lewat aplikasi Twitter ini. Dapatkan followers sebanyak-banyaknya supaya Anda bisa jadi seleb Twitter.


3. JOOX

JOOX juga merupakan aplikasi android gratis paling banyak digunakan. JOOX adalah aplikasi yang digunakan untuk mendengarkan musik. Bagi Anda yang suka dengan musik, sebaiknya jangan lupa untuk memasang JOOX pada smartphone Anda.

Di aplikasi ini Anda bisa mendengarkan musik dari band ternama, penyanyi solo, boyband, girlband di seluruh dunia. Sudah dipastikan Anda bisa mendengarkan musik sepuasnya di aplikasi yang keren ini JOOX.


4. WebToon

Mungkin Anda adalah salah satu orang yang suka membaca komik, sudahkah Anda tahu aplikasi membaca komik Webtoon. Aplikasi yang berasal dari Korea ini sangat terkenal akhir-akhir ini. Sebab di dalamnya terdapat bacaan komik yang menarik dengan berbagai genre berbeda. Mulai dari komedi, thriller, drama, romantis, fantasi, dan horor. Nah, Anda tinggal memilih jenis genre apa saja yang ingin Anda baca.

Selalu ada bacaan yang baru dan setiap harinya ada update episode baru dari berbagai judul komik. Aplikasi ini juga bisa Anda baca ketika hari-hari Anda sedang membosankan.


5. LINE

Line adalah aplikasi yang sudah sejak lama digunakan banyak orang di dunia ini. Di aplikasi ini Anda bisa berkomunikasi dengan sesama pengguna lainnya. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur menarik seperti stiker-stiker yang lucu dan menggemaskan. Selain itu Anda juga bisa bertukar foto serta video.


Baca juga : Emulator Untuk Menjalankan Android di PC atau Laptop Ringan


Yang paling menarik dari aplikasi ini yaitu Anda bisa melakukan video call dengan siapapun dari berbagai benua. Dengan video call ini komunikasi yang Anda lakukan bisa semakin menyenangkan. Fitur menarik lainnya Anda bisa membuat sebuah grub di dalam aplikasi ini untuk berkomunikasi selain personal. Jadi tunggu apa lagi ayo download dan pasang aplikasi LINE di smartphone Anda.

Itulah beberapa aplikasi android gratis paling banyak digunakan di dunia ini. Semoga info diatas bisa menjadi referensi yang bermanfaat untuk Anda semua.

Download Config HTTP Injector Indosat, Telkomsel, XL dan Axis Terbaru

Download Config HTTP Injector Indosat - Buat kamu pengguna aplikasi http injector dan belum bisa membuat sendiri config http injectornya, di sini akan kami update terus. Jadi kamu tidak perlu kawatir lagi untuk mendapatkan config secara gratis. Kamu tinggal memilih server yang kamu suka dan langsung download. Ukuran setiap config hanya sekita 1-2 kb, jadi sangat kecil sehinggah mudah untuk downloadnya.

Yang belum tau cara menggunakan HTTP Injector silahkan baca Cara Menggunakan HTTP Injector Android Untuk Internet Gratis.

Server config http injector yang akan kami bagika seperti Singapura, Indonesia, USA, Canada dan Prancis. Jika kamu menginginkan server lain bisa request lewat komentar atau halaman facebook kami. Atau lebih enaknya kamu download semua config http injectornya dan coba sendiri kecepatannya.


Langsung saja pilih dan download config http injector indosat, telkomsel, xl dan config http injector axis :



Update : Masa aktif config http injector dari 24 Mei sampai 31 Mei 2017


  1. Config http injector indosat download Kesatu atau kedua dan ketiga. (Belum Update)
  2. Config http injector telkomsel download di sini atau ini. (Belum Update)
  3. Config http injector XL (Update 3, 4 dan 5 Mei 2017) Akun ssh bisa di ubah jika expired
  4. Config http injector axis download Di sini (Update Bulan mei 2017)
    NB : Kecepatan download tergantung server yang kamu pilih. Kalau saya sendiri suka menggunakan server Indonesia karena untuk kegiatan ngeblog. Tapi saat download saya menggunakan server singapura. Dan untuk membuka situs-situs yang di blokir saya menggunakan server USA atau Canada.

    Jika kesulitan saat download bisa ditanyakan lewat komentar dan halaman facebook Pengetahuan dunia teknologi informasi. Kami juga menerima masukan dan usulnya dengan cara diskusi melalui kolom komentar. Setiap server masa aktifnya berbeda supaya sebelum masa aktif habis bisa download config lainnya untuk cadangan.

    SEKILAS TENTANG KAMI AufaNet Hotspot yang beralamat di Desa Pasurenan Kecamatan batur Kabupaten Banjarnegara de ngan bisnis utama dib...

    Most Reading